Tulungagung, Redaksi7.com – Suasana meriah memenuhi Warkop WKS Desa Serut, Kecamatan Boyolangu, Selasa (19/11/2024) malam. Para pecinta sepak bola berbondong-bondong hadir untuk menyaksikan laga Timnas Indonesia melawan Arab Saudi bersama calon Bupati Tulungagung, Maryoto Birowo.
0 Komentar